Tema Debat Capres Kedua Ekonomi

Tema Debat Capres yang kedua untuk Pemilihan Presiden 2014 adalah pembangunan ekonomi dan kesejahteraan sosial. Dengan tema ekonomi ini diha...

Tema Debat Capres yang kedua untuk Pemilihan Presiden 2014 adalah pembangunan ekonomi dan kesejahteraan sosial. Dengan tema ekonomi ini diharapkan tidak ada lagi pertanyaan menghina yang berbau "fitnah" seperti yang dilontarkan oleh Jusuf Kalla seperti Debat Capres yang pertama sebelumnya.

Masing-masing pasangan diharapkan dapat melontarkan ide-idenya dalam membangun perekonomian bangsa Indonesia. Selain itu masing-masing pasangan juga akan memiliki kesempatan untuk saling melempar pertanyaan lebih banyak dibandingkan debat pertama yang sebelumnya telah dilaksanakan.

Mengenai moderator yang akan memimpin untuk tema Pembangunan Ekonomi dan Kesejahteraan Soial ini adalah Profesor Ahmad Erani Yustika, seorang pengamat ekonomi lulusan universitas di Jerman.

Debat Capres kedua kali ini diharapkan dapat memberikan pencerahan kepada msyarakat mengenai siapa calon pemimpinnya nanti dan siapa yang sebaiknya harus dipilih oleh mereka. Namun tentu saja masih ada debat-debat selanjutnya yang juga tidak kalah pentingnya dengan debat kedua pada hari ini, Minggu 15 Juni 2014.
PLEASE LIKE OUR FACEBOOK FANPAGE close button

Related

politik 3172177472426372324

Post a Comment

To insert image or video : [img]image-link[/img] or [video]video-link[/video]

emo-but-icon

item